Cara Mengedit Video dan Sejenisnya

08 Juli 2011
Postingan pertama ini saya ingin mempersembahkan dan berbagi pada teman teman yang mungkin ada di antara anda yang ingin mengedit atau membuat atau ingin mendokumentasikan rekaman videonya,apakah itu Rekam melalui HP, Handycam ataupun Camera Pro. Nah...yang pertama harus diperhatikan adalah ekstensi dari sebuah hasil rekaman tersebut,apakah file nya 3GP, AVI, VOB, MOV, MPEG dan sebagainya.
Yang kedua Aplikasi yang mau dipakai mengedit harus ada. Jika Windows XP memang sudah ada Aplikasi bawaan yang disebut MOVIE  MAKER, dan ada beberapa vendor yang menyadiakn Aplikasi pembuat Video . Seperti Corel Aplikasi  yang disediakan adalah Ulead Video Studio V.8 - V.9-10, 11, Ulead Video Studio pro X, XX1, pro XX2 dst anda bisa membelinya secara on line bisa secara off line, ada juga Aplikasi lainnya Seperti Pinacle Studio 11, 12, 13, 14 dst, ada juga yang Namanya Avid Liquid, Avid Liquid pro dst.
Selengkapnya nanti disambung.